Share

Home Originals

Originals 22 Februari 2023

Kenapa Ada Valentine?

Pada abad ke-5, Paus Gelasius I menjadikan 14 Februari menjadi hari Santo Valentine untuk mengusir ritual pangan penghormatan Dewa Romawi.

Context.id, JAKARTA - Ribuan tahun yang lalu, ada sebuah festival kesuburan bernama Lupercalia, sebuah perayaan untuk menghormati Dewa Pertanian Romawi serta para pendiri Romawi.

Kemudian, mereka akan mengorbankan kambing dan anjing yang akan dipotong dan kulit kambing akan dieluskan ke pipi wanita Romawi serta hasil panennya.

Lalu, nama-nama wanita muda di seluruh kota akan dimasukan ke dalam guci besar untuk mengikuti perjodohan dimana namanya akan diambil oleh para pria lajang. Pasangan itu pun kemudian akan dipasangkan selama Lupercalia. Sayangnya, walaupun tujuannya baik, festival ini juga dilakukan sembari bermabuk-mabukan.

Sampailah ke saat era kekristenan lahir, dimana festival ini hampir tidak boleh dirayakan. Pasalnya, selain tidak baik, hal ini juga merupakan penghormatan pada Dewa Romawi yang bertentangan dengan ajaran Kristen.

Lalu pada abad ke-5, Paus Gelasius I menjadikan 14 Februari menjadi hari Santo Valentine untuk mengusir ritual pangan penghormatan Dewa Romawi.


Originals 22 Februari 2023

Kenapa Ada Valentine?

Pada abad ke-5, Paus Gelasius I menjadikan 14 Februari menjadi hari Santo Valentine untuk mengusir ritual pangan penghormatan Dewa Romawi.

Context.id, JAKARTA - Ribuan tahun yang lalu, ada sebuah festival kesuburan bernama Lupercalia, sebuah perayaan untuk menghormati Dewa Pertanian Romawi serta para pendiri Romawi.

Kemudian, mereka akan mengorbankan kambing dan anjing yang akan dipotong dan kulit kambing akan dieluskan ke pipi wanita Romawi serta hasil panennya.

Lalu, nama-nama wanita muda di seluruh kota akan dimasukan ke dalam guci besar untuk mengikuti perjodohan dimana namanya akan diambil oleh para pria lajang. Pasangan itu pun kemudian akan dipasangkan selama Lupercalia. Sayangnya, walaupun tujuannya baik, festival ini juga dilakukan sembari bermabuk-mabukan.

Sampailah ke saat era kekristenan lahir, dimana festival ini hampir tidak boleh dirayakan. Pasalnya, selain tidak baik, hal ini juga merupakan penghormatan pada Dewa Romawi yang bertentangan dengan ajaran Kristen.

Lalu pada abad ke-5, Paus Gelasius I menjadikan 14 Februari menjadi hari Santo Valentine untuk mengusir ritual pangan penghormatan Dewa Romawi.



RELATED ARTICLES

Mengapa Harga Emas Naik-Turun Seperti Rollercoaster? Ini Sejarahnya

Dalam dunia yang makin tak menentu dari perang dagang hingga ketegangan geopolitik emas kembali menjadi primadona.

Naufal Jauhar Nazhif . 30 April 2025

Salib: Dari Alat Hukuman Brutal Menjadi Simbol Iman

Salib tidak lagi dibaca sebagai instrumen hukuman, melainkan lambang kasih ilahi.

Naufal Jauhar Nazhif . 29 April 2025

Emas Diburu dan Harganya Melambung, Apa yang Sebenarnya Terjadi?

Seperti banyak fenomena dalam pasar keuangan, emas bergerak mengikuti kekuatan klasik: ketakutan, ketidakpastian dan tentu saja, logika ekonomi dasar.

Naufal Jauhar Nazhif . 28 April 2025

Jumbo, Saat Film Animasi Indonesia Mencetak Sejarah di Layar Lebar

Di tengah dominasi horor dan drama cinta rumit, sebuah film animasi lokal mencuri perhatian dan pecahkan rekor

Renita Sukma . 25 April 2025