Share

Home Originals

Originals 29 September 2023

Tips Memulihkan Skor Kredit di SLIK (BI Checking)

Skor kredit di SLIK atau BI Checking bisa kita pulihkan. Ini akan membantu kita untuk mengajukan kredit atau pinjaman ke bank

Context.id, JAKARTA - Kamu wajib tahu bagaimana cara memulihkan catatan kredit kamu di SLIK atau BI Checking.

Pemulihan ini bertujuan menghindari tidak disetujuinya pengajuan kredit bank atau lembaga keuangan lainnya.

Tapi ingat ya sekarang istilahnya bukan BI Checking lagi tapi sudah berganti nama jadi Sistem Layanan Informasi Kredit (SLIK) yang dikelola Otoritas Jasa Keuangan (OJK).

Di dalam SLIK ada beberapa data yakni identitas debitur, agunan, pemilik, dan pengurus badan usaha yang jadi debitur,  jumlah pembiayaan yang diterima, riwayat pembayaran cicilan kredit, dan catatan kredit macet.

Dalam SLIK, tiap nasabah akan dapat skor berdasarkan catatan kreditnya. Skala skornya, 1-5. Jadi,  semakin kecil skor artinya semakin bagus alias tidak ada tunggakan atau kredit macet.

Bank akan tolak pengajuan kredit kalau kita punya skor 3-5.

Karena itu kalau skor 3-5 di SLIK wajib memulihkan skor kreditnya untuk bisa mengajukan kredit lagi. Bagaimana cara memulihkannya?

Silakan simak youtube Context yang tertaut di laman ini. Selamat mencoba.



Penulis : Noviarizal Fernandez

Editor   : Wahyu Arifin

Originals 29 September 2023

Tips Memulihkan Skor Kredit di SLIK (BI Checking)

Skor kredit di SLIK atau BI Checking bisa kita pulihkan. Ini akan membantu kita untuk mengajukan kredit atau pinjaman ke bank

Context.id, JAKARTA - Kamu wajib tahu bagaimana cara memulihkan catatan kredit kamu di SLIK atau BI Checking.

Pemulihan ini bertujuan menghindari tidak disetujuinya pengajuan kredit bank atau lembaga keuangan lainnya.

Tapi ingat ya sekarang istilahnya bukan BI Checking lagi tapi sudah berganti nama jadi Sistem Layanan Informasi Kredit (SLIK) yang dikelola Otoritas Jasa Keuangan (OJK).

Di dalam SLIK ada beberapa data yakni identitas debitur, agunan, pemilik, dan pengurus badan usaha yang jadi debitur,  jumlah pembiayaan yang diterima, riwayat pembayaran cicilan kredit, dan catatan kredit macet.

Dalam SLIK, tiap nasabah akan dapat skor berdasarkan catatan kreditnya. Skala skornya, 1-5. Jadi,  semakin kecil skor artinya semakin bagus alias tidak ada tunggakan atau kredit macet.

Bank akan tolak pengajuan kredit kalau kita punya skor 3-5.

Karena itu kalau skor 3-5 di SLIK wajib memulihkan skor kreditnya untuk bisa mengajukan kredit lagi. Bagaimana cara memulihkannya?

Silakan simak youtube Context yang tertaut di laman ini. Selamat mencoba.



Penulis : Noviarizal Fernandez

Editor   : Wahyu Arifin


RELATED ARTICLES

Marsinah: Buruh yang Dibungkam, Kini Diusulkan Jadi Pahlawan Nasional

Di antara deretan pahlawan nasional Indonesia, tak satu pun berasal dari barisan buruh. Hingga nama Marsinah kembali menggema

Renita Sukma . 09 May 2025

Premanisme Ormas di Kawasan Industri, Ganggu Investasi?

Banyak investor yang merasa terganggu gara-gara sikap ormas yang kerap memalak dan mengganggu kawasan industri

Naufal Jauhar Nazhif . 06 May 2025

Dari Panggung ke Kursi Komisaris: Patronase Politik Gaya Indonesia

Para pengkritik menilainya sebagai bentuk patronase politik atau yang dikenal dalam istilah lokal sebagai politik bagi-bagi kue

Naufal Jauhar Nazhif . 05 May 2025

The Two Popes, Progresif dan Tradisionalis

Antara warisan progresif Fransiskus dan bayang-bayang Benediktus

Naufal Jauhar Nazhif . 04 May 2025