Mengapa Paskah Identik dengan Telur?
Setiap menjelang hari raya Paskah, pasti banyak hiasan bernuansa telur. Namun, sejak kapan ya Paskah identik dengan telur?
Context.id, JAKARTA - Sebenarnya, enggak ada yang tahu, sejak kapan persisnya paskah mulai identik dengan telur. Namun, pada abad pertengahan, memang ada festival Anglo-Saxon dengan telur untuk merayakan datangnya musim semi.
Soalnya, telur dipercaya melambangkan kehidupan baru ataupun pertobatan. Hal itulah yang mungkin diadopsi oleh umat Kristiani. Jadi, pada masa prapaskah, umat Kristiani biasanya akan melakukan puasa atau pantang daging.
Nah, setelah masa prapaskah selesai atau pada hari raya Paskah, telur ataupun daging akhirnya dimakan sebagai tanda bahwa masa berkabung telah selesai dan Yesus telah bangkit.
Selain itu, telur ini juga seringkali dibagikan kepada orang miskin yang tidak dapat membeli daging untuk hari raya.
RELATED ARTICLES
Mengapa Paskah Identik dengan Telur?
Setiap menjelang hari raya Paskah, pasti banyak hiasan bernuansa telur. Namun, sejak kapan ya Paskah identik dengan telur?
Context.id, JAKARTA - Sebenarnya, enggak ada yang tahu, sejak kapan persisnya paskah mulai identik dengan telur. Namun, pada abad pertengahan, memang ada festival Anglo-Saxon dengan telur untuk merayakan datangnya musim semi.
Soalnya, telur dipercaya melambangkan kehidupan baru ataupun pertobatan. Hal itulah yang mungkin diadopsi oleh umat Kristiani. Jadi, pada masa prapaskah, umat Kristiani biasanya akan melakukan puasa atau pantang daging.
Nah, setelah masa prapaskah selesai atau pada hari raya Paskah, telur ataupun daging akhirnya dimakan sebagai tanda bahwa masa berkabung telah selesai dan Yesus telah bangkit.
Selain itu, telur ini juga seringkali dibagikan kepada orang miskin yang tidak dapat membeli daging untuk hari raya.
POPULAR
RELATED ARTICLES