Unfold - 16 March 2021

Apa Itu Sovereign Wealth Fund (SWF) Indonesia?

Sovereign Wealth Fund (SWF) milik Indonesia sudah resmi berdiri dengan nama Indonesia Investment Authority (INA). Tapi, bagaimana cara kerjanya?

Baru-baru ini, Presiden Jokowi mengumumkan berdirinya Indonesia Investment Authority (INA). INA adalah sebuah lembaga pengelola investasi yang bertugas menjadi kendaraan finansial negara untuk menjalankan investasi dan mengatur dana publik.

Secara global, konsep ini juga dikenal sebagai Sovereign Wealth Fund (SWF).

Jadi, apa itu SWF? Bagaimana cara kerjanya?

Context telah membahas SWF Indonesia secara lengkap lewat episode terbaru Context Unfold. Temukan jawabannya di video Context!


MORE  UNFOLD  VIDEOS

Alasan Orang Korea Selatan Terobsesi dengan MBTI

MBTI merupakan akronim dari Myers-Briggs Type Indicator. Ini merupakan tes yang dirancang untuk mengukur preferensi psikologis seseorang dalam mel ...

Putri Dewi | 20-03-2024

Keluarga Kerajaan Inggris Selalu Jadi Sorotan

Keluarga Kerajaan Inggris diterpa kontroversi secara beruntun dengan sejumlah gosip tak sedap, mulai dari menghilangnya Putri Wales hingga perseli ...

David Eka | 19-03-2024

Yuk Ngintip Peta Suara Capres di Luar Negeri

Banyaknya jumlah WNI yang tersebar di 128 negara, turut menopang kontribusi suara para paslon.

Noviarizal Fernandez | 18-03-2024

Habis Pemilu, Terbitlah PESD

Merupakan kecemasan yang ditandai dengan perasaan cemas atau takut setelah berakhirnya pemilu.

Noviarizal Fernandez | 15-03-2024