Unfold - 08 February 2024

Asyiknya Selingkuh Lewat Aplikasi

Teknologi yang berkembang sangat cepat memberikan banyak manfaat, namun juga membawa kemudharatan seperti perselingkuhan.

Context.id, JAKARTA - Teknologi yang berkembang sangat cepat memberikan banyak manfaat, namun juga membawa kemudharatan seperti perselingkuhan.

Belum lama ini terkuak kisah perselingkuhan yang dilakukan oleh suami dari seorang pesohor media sosial dengan rekan kerja pria tersebut.

Keduanya terbukti main serong dan untuk memperlancar komunikasi, mereka menggunakan aplikasi percakapan Discord. Aplikasi apa sih itu?

Discord diketahui merupakan aplikasi yang digunakan untuk mendukung permainan gim daring. Tidak tanggung-tanggung, komunitas gamers yang menggunakan aplikasi itu sudah mencapai 1,4 miliar orang. Memangnya apa sih keunggulan aplikasi itu?

Salah satunya adalah Discord memiliki fitur untuk menyembunyikan status atau story. Jadi misalkan ada pasangan menaruh curiga dan mengecek di akun Discord, tetap tidak ketahuan.

Ya, di era yang serba maju seperti saat ini, hanya bermodalkan ponsel cerdas dan koneksi internet, orang sudah bisa menggunakan aplikasi untuk menjalin hubungan terlarang.

Simak ulasan selengkapnya di kanal youtube Context ID.  

 

 


MORE  UNFOLD  VIDEOS

Alasan Orang Korea Selatan Terobsesi dengan MBTI

MBTI merupakan akronim dari Myers-Briggs Type Indicator. Ini merupakan tes yang dirancang untuk mengukur preferensi psikologis seseorang dalam mel ...

Putri Dewi | 20-03-2024

Keluarga Kerajaan Inggris Selalu Jadi Sorotan

Keluarga Kerajaan Inggris diterpa kontroversi secara beruntun dengan sejumlah gosip tak sedap, mulai dari menghilangnya Putri Wales hingga perseli ...

David Eka | 19-03-2024

Yuk Ngintip Peta Suara Capres di Luar Negeri

Banyaknya jumlah WNI yang tersebar di 128 negara, turut menopang kontribusi suara para paslon.

Noviarizal Fernandez | 18-03-2024

Habis Pemilu, Terbitlah PESD

Merupakan kecemasan yang ditandai dengan perasaan cemas atau takut setelah berakhirnya pemilu.

Noviarizal Fernandez | 15-03-2024