Share

Unfold 07 Juni 2023

Tulip Pernah Bikin Belanda Nyaris Bangkrut

Empat abad yang lalu, ada masanya ketika tulip seharga rumah.

Context.id, JAKARTA - Empat abad yang lalu, ada masanya ketika satu bibit tulip jenis baru bisa menjadi mas kawin pengantin wanita. Sementara, sebuah bibit tulip langka lainnya juga pernah ditukar dengan tempat pembuatan bir yang masih berjalan di Prancis.

Saat itu, bahkan ada enam perusahaan baru yang beroperasi hanya untuk menjual tulip.

Alhasil, karena permintaan membludak, banyak orang yang meminatinya. Bahkan banyak di antaranya yang berpikir bahwa penjualan tulip ini dapat digunakan sebagai tiket instan menuju masyarakat kelas atas.

Hasilnya, banyak rumah, perkebunan, hingga industri pun digadaikan untuk membeli tulip. Menariknya, hal ini berjalan mulus pada mulanya. Soalnya pada saat itu, harga bibit tulip bisa melonjak hingga 12 kali lipat hanya dalam dalam waktu 3 bulan.

Namun, semuanya hanya tinggal angan, ketika harga tulip merosot bebas dalam sekejap hingga hampir tidak ada harganya. Menurut kisah yang beredar, hal ini bahkan membuat sejumlah orang mengakhiri hidupnya.


Unfold 07 Juni 2023

Tulip Pernah Bikin Belanda Nyaris Bangkrut

Empat abad yang lalu, ada masanya ketika tulip seharga rumah.

Context.id, JAKARTA - Empat abad yang lalu, ada masanya ketika satu bibit tulip jenis baru bisa menjadi mas kawin pengantin wanita. Sementara, sebuah bibit tulip langka lainnya juga pernah ditukar dengan tempat pembuatan bir yang masih berjalan di Prancis.

Saat itu, bahkan ada enam perusahaan baru yang beroperasi hanya untuk menjual tulip.

Alhasil, karena permintaan membludak, banyak orang yang meminatinya. Bahkan banyak di antaranya yang berpikir bahwa penjualan tulip ini dapat digunakan sebagai tiket instan menuju masyarakat kelas atas.

Hasilnya, banyak rumah, perkebunan, hingga industri pun digadaikan untuk membeli tulip. Menariknya, hal ini berjalan mulus pada mulanya. Soalnya pada saat itu, harga bibit tulip bisa melonjak hingga 12 kali lipat hanya dalam dalam waktu 3 bulan.

Namun, semuanya hanya tinggal angan, ketika harga tulip merosot bebas dalam sekejap hingga hampir tidak ada harganya. Menurut kisah yang beredar, hal ini bahkan membuat sejumlah orang mengakhiri hidupnya.



RELATED ARTICLES

Oleh-oleh Prabowo dari KTT APEC di Peru, Apa Saja?

Selain menghadiri KTT APEC, di Peru, Prabowo juga melakukan sejumlah pertemuan bilateral, antara lain dengan Kepala Negara Peru, Kanada, dan juga ...

Naufal Jauhar Nazhif . 21 November 2024

Gencar Perangi Judol, tapi Kok Malah Makin Merajalela!?

Pemberantasan judol semakin gencar dilakukan oleh pemerintah Indonesia. Ribuan orang ditangkap, ribuan website pun telah diblokir. Namun, judol ma ...

Naufal Jauhar Nazhif . 14 November 2024

Mengenal Jill Stein, Capres AS dari Green Party yang Mendukung Palestina

Selain Donald Trump dan Kamala Harris, Pilpres AS 2024 juga diikuti oleh beberapa capres salah satunya Jill Stein, kandidat dari Green Party

Naufal Jauhar Nazhif . 11 November 2024

Pentagon Tuduh Kim Jong Un Bantu Putin di Ukraina, Kirim Ribuan Tentara!

Tudingan keterlibatan Korea Utara di perang Rusia-Ukraina membuat situasi semakin mencekam dan memanas.

Naufal Jauhar Nazhif . 07 November 2024